OLEH : PSIKOLOG FUDIN PANG DARI "ACCURATE" HEALTH CENTER MEDAN

Home

Selasa, 24 Mei 2016

Menghilangan Kecanduan dengan Hipnoterapi

Sebenarnya kecanduan bukanlah merupakan penyakit, melainkan suatu kebiasaan yang dapat menyebabkan rasa gelisah dan cemas ketika kebisaan tersebut tidak dilakukan.

Banyak orang yang mencari cara untuk menghilangkan kencanduan namun tetap menuai kegagalan. Satu – satunya penyebab kecanduan adalah suatu pengondisian. Seseorang dapat kecanduan dengan sesuatu karena seseorang tersebut selalu membiasakan diri dengan sesuatu tersebut baik secara sadar ataupun dengan tidak sadar.

Yang lebih parah adalah jika seseorang mengalami kecanduan obat – obat terlarang atau narkoba. Kecanduan narkoba tentunya mempunyai dampak negatif terhadap kesehatan tubuh seseorang. Perlu diketahui bahwa kecanduan merupakan masalah biologis maupun psikologis, sedangkan kecanduan narkoba merupakan kombinasi antara kecanduan secara biologis dan psikologis.

Manfaat hipnoterapi memang sangat banyak. Dengan hipnoterapi seseorang juga dapat mengurangi dan bahkan menghilangkan kecanduan. Tetapi untuk seseorang yang kecanduan narkoba perlu perlakuan khusus dalam proses hipnoterapi. Pada dasarnya dengan hipnoterapi atau dengan pemrograman pikiran seorang ahli hipnosis dapat membuat pecandu narkoba menjadi sama sekali tidak ingin dan tidak mau mengkonsumsi narkoba lagi dalam beberapa kali terapi.

Accurate Health Center Medan merupakan salah satu solusi terapi untuk anda sebab merupakan sebuah rangkaian terapi holistik  yang menyediakan konsultasi psikologi, terapi psikologi, hipnoterapi, akupunktur yang dapat  membantu anda dalam rangka memberikan sebuah sesi terapi penyembuhan bagi anda yang mempunyai masalah kecanduan.

Pengobatan "Accurate" Health Center merupakan pengobatan yang aman, alami dan tanpa efek samping. Rahasia Terjamin.

Hubungi "Accurate" Health Center untuk penangananya.

"Accurate" Health Center Medan
Jl. Tilak No. 76 (Simpang Demak)
Telp. (061) 7322480
Medan 
 
Website : Http://www.accuratehealth.blogspot.com

Tidak ada komentar:

Posting Komentar