OLEH : PSIKOLOG FUDIN PANG DARI "ACCURATE" HEALTH CENTER MEDAN

Home

Selasa, 27 Juli 2010

Pacaran usia remaja

wuih... mau numpang nanya.

saya remaja yang baru pertama kali merasakan suka sama lawan jenis :o
gimana cara "mengelola" perasaan itu menjadi hal yang positif?
dan apa yang harus saya lakukan?
dan pendapatnya soal pacaran? (kaskus.us)

Jb. Pacaran pada usia muda atau remaja adalah sah-sah saja, namun ada batasan-batasan yang harus anda pegang atau prinsip hidup anda jika tidak anda akan menerima segala konsekuensi yang harus anda hadapi atau tidak ingin anda hadapi..jadi anda harus bijaksana, yaitu pacaran sewajarnya seperti usia anda dan jangalah berpacaran seperti orang dewasa, seperti melakukan hubungan suami istri, waktunya belajar adalah belajar dan waktunya bermain adalah bermain. Anda baru dapat melangkah lebih jauh mengenai pacaran ketika anda berusia diatas 21 tahun, yaitu dewasa..karena itulah tugas orang dewasa, pacaran dan menikah.. itulah tujuannya...

sedangkan anda pacaran sebagai penyemangat hidup saja dan jangan jadikan hal tersebut menjadi negatif dan akan menghancurkan seluruh masa depan anda..

Tidak ada komentar:

Posting Komentar